Wuu, judulnya sih menarik ya, ehehe.. lokasi wisata ini dekat dengan rumah saya, hanya sekitar satu jam perjalanan saja jika mengendarai sepeda motor. Kalo kamu mau tau informasi tempat ini, kamu bisa tanyakan pada saya melalui kolom komentar :D
Oiya, foto ini diambil dengan kamera pocket biasa, yang biasanya orang view pemandangan biasa aja terlihat bagus di kamera, kalo yang saya sajikan di bawah ini sebaliknya. Pemandangan aslinya lebih indah dari gambar di foto. Maaf ya, saya bukan photograper profesional.
Foto Pemandangan Citambur |
Foto Pematang di Perjalanan |
Pesawahan |
Danau di Pintu Masuk Citambur |
Oia, jadi jika kamu hendak melanjutkan perjalanan, jalan ini tembus ke Rancabali Ciwidey Bandung, jadi banyak warga disini yang ke bandung melalui jalur ini.
Gimana, tertarik kan untuk berwisata ke Citambur, Jika kamu mau berlanjut ke Ciwidey kamu bisa simak perjalanan saya ke Ciwidey yang berjudul Trip Ciwidey : Situ Patengan, Kawah Putih, Cimanggu, Ranca Upas, Kebun Binatang Bandung
Klik disini untuk menggunakan navigasi rangkuman wisata di Kabupaten Cianjur